oleh

Staf Khusus Mendagri Apresiasi Bimtek Aplikasi Pemetaan & Evaluasi Kondisi Politik Dalam Negeri

-Politik-6.481 views

KESBANG.COM, JAKARTA –  Dua staf khusus Menteri Dalam  Negeri Tjahyo Kumulo yaitu,  Staf Khusus Menteri Bidang Pemerintahan, Budi Prasetyo dan Staf Khusus Menteri Bidang Politik, Arief Syahrial menghadiri kegiatan Bimtek Aplikasi Pemetaan & Evaluasi Kondisi Politik Dalam Negeri yang Dinamis di Jakarta ketika memberikan laporan kegiatan di Hotel Royal, Jakarta, Jumat (29/9/2017)..

Dalam sambutannya, mewakili Dirjen Polpum, Soedarmo, Staf Menteri Budi Prasetyo memberi apresiasi atas kegiatan Bimtek Aplikasi Pemetaan & Evaluasi Kondisi Politik Dalam Negeri yang Dinamis.

“Saya apresiasi Bimtek ini. Dari Bimtek ini anda diharapkan bisa memberikan data riel tentang situasi politik terkini dari daerah. Dari data yang akurat ini kita bisa membuat kebijakan untuk mengurangi hal-hal negatif dari situasi politik yang tidak kita inginkan,” ujar Budi Prasetyo.

Menurut Kasubdit Implementasi Kebijakan Politik, Bangun Sitohang mewakili Direktur Politik Dalam Negeri Ditjen  Polpum Kemendagri dalam laporan kegiatannya mengatakan kehadiran 2 staf khusus yang diutus Pak Menteri ini menunjukkan pentingya kegiatan Bimtek Aplikasi Pemetaan & Evaluasi Kondisi Politik Dalam Negeri yang Dinamis bagi Menteri akan input-input terkait perkembangan politik terkini dari daerah.

Bimtek yang diadakan untuk keenam kalinya ini dihadiri 50 peserta dari Provinsi dan Kabupaten kota dari Jawa Barat,  Banten, Jawa Tengah, NTB, Sulawesi Selatan, Kalimantan Timur, Kalimantan Barat, Papua, Papua Barat atau peserta yang mewakili kantor kabupaten kota terpilih.

“Sebelumnya, Bimtek ini sudah diadakan di Bali, Makassar, dan 3 kali di Jakarta,” ujar Bangun Sitohang.

Bimtek ini diadakan berdasarkan pada Permendagri Nomor 61 Tahun 2011 tentang Pedoman Pemantauan, Pelaporan dan Evaluasi Perkembangan Politik di Daerah.(Zul/ Foto: Enhar)

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

284 komentar

  1. I like the helpful info you provide in your
    articles. I will bookmark your weblog and check again here
    frequently. I’m quite sure I will learn plenty of new stuff right here!
    Good luck for the next!

  2. Fenomenlerin tercihi olan 2018 yılından beri bu yana kesintisiz
    hizmet sunan takip2018.com ile hemen takipçi alabilir
    dilediğiniz kadar takipçilere sahip olma şansını
    yakalayabilirsiniz.
    Takipçi almak için aşağıdaki linkten iletişime geçin :

    Takipçi Satın Al

  3. Instagram da artık basit bir halde fenomen olabilirsiniz
    Takipçilerinizi hızlı ve etken bir şekilde arttırmak istiyor musunuz?

    hemen bu siteye giriş yaparak tüm takipçi hizmetlerinden hızlı
    bir şekilde faydalanabilirsiniz. Sizlere en kalitel
    takipçi sistemlerini sunarak, kısa vakit arasında istediğiniz kadar
    takipçi gönderimi yapıyor.
    Sitede yer alan instagram Takipçi Satın Al
    hizmetinden faydalanarak arzu ettiğiniz kadar takipçiye
    ulaşabilirsiniz.

  4. Having read this I thought it was extremely informative.
    I appreciate you taking the time and energy to put this information together.
    I once again find myself personally spending a lot of time both reading and commenting.
    But so what, it was still worthwhile!

  5. Many thanks for your post. I’d prefer to comment that the expense of car insurance varies widely from one policy to another, given that there are so many different issues which give rise to the overall cost. One example is, the brand name of the vehicle will have a huge bearing on the cost. A reliable older family vehicle will have a more affordable premium compared to a flashy expensive car. ラ ブ ド ー ル

  6. Человеческая психика также подвергается изменениям и прогрессу, как наука и техника.
    Примером такого развития может послужить процесс социализации ребенка – создание
    психической системой сверх-Я, которое позволяет преобразовывать внешнее
    принуждение во внутреннее, то есть делать его своей частью.
    Однако вызывает тревогу то обстоятельство, что многие запреты соблюдаются благодаря лишь внешней позитивной силе.
    Как разбудить в себе интерес?

News Feed